Pengetahuan mahasiswa terkait dengan kebutuhan dan aspek-aspek yang diperlukan pada saat terjun ke dunia kerja atau industri perlu di jembatani. Dalam rangka menghadapi hal tersebut, himpunan mahasiswa program studi (HMPS) menyelenggarakan kegiatan TalkShow yang di ramu pada kegiatan Mathematics Introduction Forum (MathInFo) 2024 pada hari Sabtu (07/09/2024) bertempat di ruang …
Read More »Kegiatan PBAK 2024, Program Studi Matematika mengusung tema “Mewujudkan Sarjana Matematika yang Berakhlak, Beradab dan Berilmu”
Pengenalan Budaya Akademik dan Kemahasiswaan (PBAK) merupakan kegiatan pembekalan bagi mahasiswa baru yang bertujuan memberikan pemahaman kepada mahasiswa baru tentang kehidupan kampus, serta berbagai kegiatan akademik dan non-akademik di kampus. Pada kegiatan ini juga diperkenalkan dengan berbagai aspek kehidupan kampus, seperti sistem akademik, kurikulum, dan fakultas yang ada di kampus.. …
Read More »Workshop Pembuatan Portofolio Mata Kuliah yang Ditaja Prodi Matematika UIN SUSKA Riau
Benchmarking Program Studi Matematika UIN SUSKA Riau ke Universitas Andalas
Pekanbaru – Dalam rangka meningkatkan kompetensi dan mutu lulusan perguruan tinggi secara berkelanjutan, Program Studi Matematika UIN Sultan Syarif Kasim Riau melakukan kegiatan benchmarking ke Program Studi Matematika FMIPA Unand yang dilakukan pada Jumat (02/08/2024) di ruang rapat program studi. Pelaksanaan benchmarking dibuka oleh ketua program studi Matematika FMIPA UNAND, …
Read More »